Facebook

Wednesday, August 10, 2016

Berita Teknologi : Seagate Kenalkan SSD Terbaru Berkapasitas 60TB

Seagate Kenalkan SSD Terbaru Berkapasitas 60TB
Berita Teknologi : Seagate Kenalkan SSD Terbaru Berkapasitas 60TB
CuapCuapBerita – Teknologi penyimpan data atau file dalam bentuk kartu SSD atau MMC memang menjadi satu perangkat wajib bagi pengguna smartphone. Setiap orang pasti menggunakan kapasitas kartu MMC berbeda sesuai dengan batas maksimal dari perangkatnya. Namun untuk media penyimpanan memiliki batas maksimal sampai 10 TB, itu saja digunakan untuk kegitan bisnis ataupun penyimpan informasi satu informasi penting sebuah instansi.

Salah satu vendor media penyimpan, Seagate kini sudah menjawab kebutuhan dari para konsumennya dimana telah resmi mengumumkan sebuah produk terbari berupa Solid State Drive atau SSD berkaspitas jumbo. Tidak tanggung-tanggung, Seagate membuat sebuah SSD berkapasitas 60TB. Tidak hanya itu saja, Seagate juga mengklaim SSD tersebut menjadi produk dengan kapasitas file terbesar yang pernah dibuat. 

Kartu SSD tersebut lebih ditujukan untuk pebisnis yang sering menjalankan semua kegiatan elektronik dalam skala besar. Tetapi Seagate juga masih butuh pengembangan lebih mendalam untuk bisa menghadirkan SSD berukuran besar ini karena sampai sekarang masih dalam bentuk prototype. Jika dilihat dari spesifikasinya tentu saja SSD dari Seagate tersebut akan sangat mahal dan bisa dibandingkan satu hardisk dengan kapasitas 10TB saja dibanderol sekitar 7 jutaan apalagi yang seharga 60TB.

(BeritaTeknologi)

0 komentar:

Post a Comment